Kucing Bisa Mengalami Stres, Ini Ada 7 Tanda-tandanya yang Perlu Diketahui

- 3 Februari 2021, 14:19 WIB
KUCING sering mengeong pertanda mengalami stres.*
KUCING sering mengeong pertanda mengalami stres.* /Wikihow/

Kucing ketika mengalami stres maka terdapat darah dalam urine kucing tersebut. Segeralah bawa ke dokter hewan.

Baca Juga: Jangan Anggap Remeh Tangan Sering Kesemutan, Itu Sebagai Salah Satu Tanda Penyakit Berbahaya

2. Suka bertindak aneh

Ketika stres, kucing akan menjilat-jilat bagian perut, paha bagian dalam, dan kaki depan. Mengapa kucing melakukan tindakan seperti itu?

Karena saat menjilat-jilat bagian tersebut, secara alami kucing melepaskan zat morfin yang akan membantu kucing menghibur dirinya.

Sekali lagi, periksalah kucing peliharaan Anda ke dokter hewan ketika bertindak aneh.

Baca Juga: Ibu-ibu Harus Ingat Tanaman Keladi Tricolor Butuh Pencahayaan yang Penuh

3. Perhatikan pencernaan kucing

Beberapa kucing akan menderita diare ketika merasa stres. Berikan makanan yang lebih cocok.

Untuk penanganan pertama, berikan dulu obat anti diare kepada kucing peliharaan.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Wikihow


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x