Asam Lambung Naik Membuat Sengsara, Segera Konsumsi 12 Jenis Makanan Ini

- 4 Februari 2021, 08:59 WIB
Buah pisang banyak manfaatnya untuk kesehatan tubuh.*
Buah pisang banyak manfaatnya untuk kesehatan tubuh.* /Pixabay/

ZONA PRIANGAN - Ada beberapa buah dan sayuran yang bisa dikonsumsi sebagai pencegahan asam lambung naik.

Bayam, selada, semangka, dan pisang merupakan contoh sayuran dan buah yang cocok bagi penderita asam lambung.

Penderita asam lambung pun bisa memanfaatkan jenis rempah seperti kayu manis dan jahe.

Baca Juga: Lima Merchant ShopeePay Terbaru Minggu ini Siap Dukung Hobi Kamu

Baca Juga: Tubuh Tiba-tiba Ada Memar, Hati-hati Anda Berarti Sudah Terserang Penyakit Mematikan Ini

Konsumsi secara teratur sayuran, buah, dan rempah itu agar asam lambung tidak kambuh lagi.

Jadi sebelum penderita asam lambung menggunakan obat kimiawi, cobalah pemanfaatan secara alami dengan mengonsumsi buah, sayuran, dan rempah yang tepat.

Berikut penjelasan 12 makanan terbaik untuk mengobati asam lambung yang dikutip dari Boldsky pada 2 Februari 2021.

Baca Juga: Konsumsi Daun Kemangi Secara Rutin Bisa Menjauhkan 5 Penyakit Ini

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Ringtimesbanyuwangi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x