Cina-AS Tetap Panas di 2021, Mulai dari TikTok, Covid-19 hingga Klaim Laut Natuna Utara

- 1 Januari 2021, 12:11 WIB
FOTO ilustrasi Cina menjadi negara terkuat di dunia kalahkan Amerika Serikat.*
FOTO ilustrasi Cina menjadi negara terkuat di dunia kalahkan Amerika Serikat.* /Karolina Grabowska /Pexels

ZONA PRIANGAN - Selama 2020 menjalani masa-masa buruk dalam menjalin hubungan dengan beberapa negara tetangga.

Bahkan hubungan Cina dengan Amerika Serikat (AS) dan Australia boleh dibilang kurang mengesankan.

Hubungan buruk dimulai dari praktik perdagangan, politik, hingga yang paling memanas, yakni klaim sepanjang gari Laut Natuna Utara (LNU).

Baca Juga: Cina Ingin Mengatur Cuaca Dunia, Kini Giliran Korea Selatan Ciptakan Matahari Buatan

Memasuki tahun baru 2021, sejumlah prediksi menyebutkan, Cina tetap menghadapi friksi dengan sejumlah negara.

Salah satu yang menarik dicermati, hubungan dengan AS, dimana keduanya bakal tidak ada yang melunak.

Walaupun sudah ada alih kepemimpinan dari Donald Trump ke Joe Biden, AS tetap mengambil sikap keras, selama Cina belum mengubah sikap.

Baca Juga: Cina Ingin Jadi Tuhan, Menguasai Langit dan Bisa Menentukan Cuaca di Dunia

Hubungan AS dan Cina yang memburuk tidak lepas dari sorotan mantan Perdana Menteri Australia Kevin Rudd.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x