Cewek Cantik Ini Masuk Daftar Pembunuhan Korea Utara, Merasa Selalu Diawasi Kim Jong-un

- 22 April 2021, 13:14 WIB
Yeonmi Park mengungkapkan pengalaman pahitnya hidup di Korea Utara.*
Yeonmi Park mengungkapkan pengalaman pahitnya hidup di Korea Utara.* /EPA/

ZONA PRIANGAN - Yeonmi Park (27) merasa hidupnya selalu diawasi pemimpin Korea Utara, Kim Jong-un.

Ke mana pun pergi, Yeonmi Park kini menyewa pengawal walau sudah hidup di Chicago, Amerika Serikat.

Yeonmi Park menyatakan kapan pun dirinya bisa terbunuh, karena rezim Korea Utara terus mengincarnya.

Baca Juga: Orang Asli Papua Berbondong-bondong Ingin Bekerja di Perkebunan

Nasib Yeonmi Park memang tragis. Ayahnya dilempar ke kamp konsentrasi. Dia bisa keluar dari Korea Utara setelah diselundupkan oleh pedagang manusia tahun 2007.

Selain hidupnya selalu terancam, Yeonmi Park mengetahui saudara-saudaranya yang tinggal di Korea Utara sudah dihabisi.

"Saya telah menjadi target daftar Kim Jong-un selama bertahun-tahun dan saya khawatir mereka akan mencoba dan membunuh saya," katanya kepada The Sun.

Baca Juga: Sipir Wanita Penjara Kelas C Melahirkan Anak dari Hubungan Gelap dengan Napi Perampokan di Ruang Gym

"Saya sudah masuk daftar. Saya mendapat ancaman sepanjang waktu," tambahnya seperti dikutip Daily Star.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x