Polisi Curiga dengan Pengiriman Paket Pisang, Ternyata Ada Kokain Seberat 1 Ton

- 27 Agustus 2021, 21:09 WIB
Ilustrasi narkoba jenis heroin.*
Ilustrasi narkoba jenis heroin.* /Pixabay/Reno Beranger

koaiBerbagai cara dilakukan gembong narkoba untuk mengedarkan kokain dan heroin ke berbagai penjuru dunia.

Teranyar, gembong narkoba berupaya mengirimkan kokain ke Mojanovici kawasan dekat Podgorica, ibu kota Montenegro.

Kokain yang terbagi dalam 1.250 paket itu disamarkan dengan pengiriman pisang.

Baca Juga: 4.000 Siswa yang Gagal Ujian Akhir Sekolah Mengakhiri Hidup dengan Bunuh Diri

Tidak kira-kira, paket kokain yang disamarkan dalam pengiriman pisan itu beratnya mencapai 1 ton.

Beruntung Polisi Montenegro sangat jeli dan menangkap kecurigaan terhadap pengiriman pisang yang ditunggangi kokain.

Penyitaan kokain seberat 1 ton itu adalah yang terbesar dalam sejarah Montenegro, kata polisi Jumat di Twitter.

Baca Juga: Di Kota Cap D'Adge, Pergi ke Bank atau Supermarket Boleh Telanjang, di Jalanan Banyak yang Bugil

Media Montenegro melaporkan bahwa polisi memblokir area yang luas selama operasi pencarian.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: ABC News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x