Pembunuh Osama Bin Laden Ini Kesal Melihat Vladimir Putin Perintahkan Penembakan Orang Tak Bersalah

- 13 Maret 2022, 21:03 WIB
Rob O'Neill mengatakan dia kesal melihat respons yang lambat dari Amerika Serikat terhadap invasi Rusia.*
Rob O'Neill mengatakan dia kesal melihat respons yang lambat dari Amerika Serikat terhadap invasi Rusia.* /Twitter /Rob O'Neill

ZONA PRIANGAN - Prajurit Rob O'Neill adalah anggota Navy SEAL Amerika Serikat (AS) yang membunuh Osama Bin Laden.

Dia yang berasal dari Montana adalah bagian dari SEAL Team Six yang mengepung Pemimpin Alqaeda di Abbottabad pada 2010.

Kini Rob O'Neill merasa kesal dengan respons AS terhadap Rusia yang melakukan invasi ke Ukraina.

Baca Juga: Perang Rusia-NATO Semakin Dekat, Pasukan Kremlin Mengebom Pangkalan Militer yang Biasa Digunakan Latihan NATO

Rob O'Neill percaya Vladimir Putin sudah kehilangan akal sehatnya dengan melakukan invasi skala penuh terhadap Ukraina.

Tetapi dia juga terkejut dengan reaksi negaranya dan mengatakan Amerika telah menanggapi serangan mematikan itu dengan lemah.

Rob O'Neill telah menyelesaikan 400 misi tempur selama 16 tahun dan dia selalu berhasil sesuai target.

Baca Juga: Tentara Ukraina Pasang Barikade Berbentuk Ular, Jebak Pasukan Rusia yang Membenci Pertempuran Kota

Veteran itu mengecam pemerintahan Presiden Joe Biden dengan membiarkan pasukan Rusia menyerang warga yang tidak bersalah.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x