Vladimir Putin Rugi Besar, Tiga Helikopter Elit Ka-52 Ditembak Jatuh Pertahanan Udara Ukraina

- 17 Agustus 2022, 14:10 WIB
Helikopter Ka-52 Alligator Rusia jatuh setelah ditembak pasukan Vladimnir Putin di barat daya kota pelabuhan Kherson.*
Helikopter Ka-52 Alligator Rusia jatuh setelah ditembak pasukan Vladimnir Putin di barat daya kota pelabuhan Kherson.* /Daily Mail/

ZONA PRIANGAN - Pertahanan udara Ukraina menjatuhkan tiga helikopter elit Rusia. Helikopter sering itu tidak ditembak sekaligus tapi dalam tiga hari berturut-turut.

Helikopter Moskow yang meledak diidentifikasi sebagai jenis Ka-52. Jenis helikopter itu diandalkan dalam sejumlah serangan udara pasukan Kremlin.

Kehilangan tiga helikopter dalam waktu berdekatan menjadikan kekalahan memalukan bagi Vladimir Putin, yang berambisi menaklukan seluruh wilayah Ukraina.

Baca Juga: Pasukan Vladimir Putin Berhasil Membunuh Model Cantik Asal Brasil yang Bertugas Sebagai Penembak Jitu

Koresponden perang dan mantan US Navy SEAL Chuck Pfarrer tweeted: "HAT TRICK: Pada 15 Agustus, pertahanan udara Ukraina menjatuhkan helikopter serang Ka-52 Rusia."

"Ini adalah Ka-52 Rusia ketiga yang ditembak jatuh dalam tiga hari," tulis Chuck Pfarrer yang dikutip Express.

“Sebelumnya, pertahanan anti-udara UKR juga menjatuhkan dua Ka-52 selama akhir pekan,” tutur Chuck Pfarrer.

Baca Juga: Mengejutkan, China Menyerang Rusia Saat Pasukan Vladimir Putin Menahan Gempuran HIMARS Ukraina

Awal bulan ini, pasukan Ukraina dilaporkan menembak jatuh hampir setiap rudal yang diluncurkan dalam serangan udara Rusia.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x