Masih Jomblo ? Lafalkan Doa Nabi Musa AS, agar Dimudahkan Jodohnya

- 30 September 2020, 15:34 WIB
Doa memohon dimudahkan jodoh.
Doa memohon dimudahkan jodoh. /Zonapriangan.com/arrahmah.com

 

ZONA PRIANGAN - Jodoh kerap dicari bahkan dikejar oleh sebagian orang yang belum menemukan pasangan hidupnya. Persoalan jodoh ini memang seringkali bikin baper.

Banyak orang yang mengharapkannya, tapi tidak semua orang mudah mendapatkannya.

Ada ungkapan yang menyebutkan, ‘jika ingin mendapatkan jodoh, mintalah pada pemiliknya, yakni Allah SWT.’

Baca Juga: Puasa Ayyamul Bidh Mampu Mencegah Emosi ketika Bulan Dekat dengan Bumi

Ungkapan ini tentunya bukan sekedar kata-kata. Jodoh, rezeki serta hidup dan mati memang ada dalam qada dan qadar yang digariskan Allah dalam kehidupan manusia.

Maka, tepat bagi seseorang yang sedang mencari pasangan hidup untuk memohon jodohnya kepada Allah SWT. Bukankah sekeras apapun ikhtiar itu tetap perlu diiringi doa?

Dalam Al-Quran, Allah sudah menyiratkan beberapa bacaan doa bagi para pencari jodoh ini.

Baca Juga: Doa Mustajab, Mendoakan Sahabat Tanpa Sepengetahuan yang Didoakan

Salah satunya doa dari Nabi Musa AS berikut ini.

رَبِّ إِنِّي لِمَا أَنْزَلْتَ إِلَيَّ مِنْ خَيْرٍ فَقِيرٌ

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: islampos.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x