Tindak Lanjuti Kerjasama dengan Kasad, BPIP dan Pangdam V/Brawijaya Kolaborasi Bumikan Pancasila di Indonesia

- 25 Maret 2022, 23:24 WIB
Tindak lanjuti kerjasama dengan Kasad, BPIP dan Pangdam V/Brawijaya kolaborasi bumikan Pancasila di Indonesia.
Tindak lanjuti kerjasama dengan Kasad, BPIP dan Pangdam V/Brawijaya kolaborasi bumikan Pancasila di Indonesia. /dok. BPIP/

ZONA PRIANGAN - Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) akan segera dilakukan antara Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) dengan Panglima TNI.

Hal ini setelah BPIP dan Pangdam V/Brawijaya Surabaya berkomitmen akan membumikan Pancasila dengan metode kekinian.

Kepala BPIP Prof. Drs. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D mengatakan bahwa kolaborasi tersebut merupakan tindak lanjut kerjasama dengan Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad).

Baca Juga: Jelang Ramadan, Konsumen Berburu Produk Baru Otomotif, Ini Mobil yang Bisa Jadi Pilihan

"Kita juga akan menjadwalkan MoU dengan Panglima TNI," katanya saat melakukan Kunjungan Kerja di Jawa Timur, Jumat, 25 Maret 2022.

Tindak lanjuti kerjasama dengan Kasad, BPIP dan Pangdam V/Brawijaya kolaborasi bumikan Pancasila di Indonesia.
Tindak lanjuti kerjasama dengan Kasad, BPIP dan Pangdam V/Brawijaya kolaborasi bumikan Pancasila di Indonesia. /dok. BPIP/

Yudian lebih lanjut berharap, kolaborasi ini dapat dilakukan dengan masing-masing program atau kegiatan yang sudah di miliki baik BPIP dan Pangdam V/Brawijaya Jawa Timur.

"BPIP bertanggungjawab langsung kepada Presiden yang memiliki tugas membantu Presiden merumuskan arah kebijakan Pembinaan Ideologi Pancasila," jelasnya.

Baca Juga: Ternyata Ketersediaan Air yang Berkelanjutan Penting untuk Kelestarian dan Perlindungan Siklus Air, Mengapa?

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x