Santri Pesantren Nurul Iman Rajin Ibadah, Masih Butuh Alquran dan Sarana Belajar

- 30 Juli 2020, 09:05 WIB
ILUSTRASI santri mengaji.*/DOK. PIKIRAN-RAKYAT.COM
ILUSTRASI santri mengaji.*/DOK. PIKIRAN-RAKYAT.COM /

ZONA PRIANGAN - Pembangunan Pondok Pesantren Nurul Iman Kebanaran Kec. Gandrungmanggu Kab. Cilacap tak kunjung selesai.

Pengasuh Pondok Pesanten Nurul Iman, Kiai Maskur mengatakan, pembangunan pondok sebenarnya sudah dilakukan sejak 1995.

Namun, karena terbentur minimnya pembiayaan, bangunan pesantren hingga tahun 2020 belum tuntas 100 persen.

Baca Juga: Saat Kolam Dikuras, Ikan Dewa di Cibulan Menghilang, Misteri Itu Belum Terpecahkan

"Pengelola pondok pesantren sudah kehabisan dana, jujur kami sekarang berharap ada donatur yang bisa membantu," kata Kiai Maskur, Rabu 29 Juli 2020.

Walau bangunan pesantren belum tuntas, namun kegiatan belajar mengajar dan ibadah para santri tetap berjalan normal.

Cuma masih ada kesan, penghuni pondok kurang nyaman dengan bangunan pesantren yang belum selesai.

cadaBaca Juga: Hati-hati Memasuki Kawasan Cadas Pangeran, Sering Terjadi Peristiwa Aneh Menimpa Pengendara

Kiai Maskur mengungkapkan, pondok pesantren Nurul Iman hingga kini sudah menampung 100 santri.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x