Hati-Hati, Musim Hujan Mulai Datang, Berikut 5 Tips Berkendara Saat Hujan Bikin Anda Aman dan Nyaman

- 21 November 2020, 10:59 WIB
Hati-Hati, Musim Hujan Mulai Datang, Berikut 5 Tip Berkendara Saat Hujan Bikin Anda Aman dan Nyaman.
Hati-Hati, Musim Hujan Mulai Datang, Berikut 5 Tip Berkendara Saat Hujan Bikin Anda Aman dan Nyaman. /Yamaha Jabar

Jas hujan yang disarankan adalah yang dilengkapi warna reflector, jadi jika terkena cahaya akan mudah terlihat oleh pengendara lain.

Selain itu hindari memakai Jas hujan tipe ponco atau batman, karena berisiko tersangkut ke pengendara lain, menggangu pergerakan dan mengganggu kestabilan sepeda motor.

4. Kurangi Kecepatan Sepeda Motor dan Jaga Jarak

Saat kondisi hujan jalankan sepeda motor perlahan, karena jalan dalam kondisi basah dan licin. Jangan melakukan pengereman mendadak, karena jalanan basah dan licin bisa menyebabkan ban slip dan berakibat motor terguling.

Baca Juga: UPDATE Jadwal Pencairan BLT Subsidi Gaji BPJS Tahap 4 Hari ini dan Tahap 5 Pekan Depan

Selain itu perhatikan genangan air untuk menghindari apakah ada lubang besar yang membahayakan, anda juga harus mewaspadai persimpangan jalan untuk menghindari tabrakan dengan pengendara lain karena kondisi hujan.

Jangan lupa ya tetap jaga jarak aman dengan pengendara lainnya.

5. Jangan Menyalakan Mesin Jika Terjebak Banjir

Saat sepeda motor mogok terjebak banjir, jangan langsung dinyalakan lebih baik didorong ke tempat yang aman, karena dikhawatirkan air masuk kedalam mesin dapat terjadi water hammer pada mesin dan menghindari korsleting pada kelistrikan.

Baca Juga: Kabar Gembira, Pembelajaran Tatap Muka Dimulai Januari 2021, Tetap Perhatikan Protokol Kesehatan

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x