Ranbir Kapoor dan Alia Bhatt mengajak jalan-jalan putrinya Raha yang baru berusia 2 bulan. Kesempatan itu langsung dimanfaatkan paparazzi.