Menempatkan router di dapur, atau terlalu rendah dan ruangan yang berjejal merupakan tindakan yang buruk, bisa menghambat sinyal internet.