Redmi K30 Laku Hingga 3 Juta Unit di Cina

- 9 Juli 2020, 03:10 WIB
ANGKA penjualan Redmi K30 sudah tembus di angka 3 juta di pasar Cina.*/GSMARENA
ANGKA penjualan Redmi K30 sudah tembus di angka 3 juta di pasar Cina.*/GSMARENA /

RED

ZONA PRIANGAN - Pada Desember lalu, Redmi telah memperkenalkan ke publik Redmi K30 dan K30 5G.

Produk itu sebagai senjata terbaru mereka untuk bersaing di pasar smartphone kelas menengah, demikian dilaporkan laman GSMarena.

Sejak peluncuran pertama, K30 series telah dibuat lebih dari empat varian dan saat ini perusahaan mengumumkan bahwa angka penjualan K30 series telah menembus angka 30 juta unit di pasar Cina.

Baca Juga: Ketua RW Berdarah-darah, Dibantu Dua Warga Lumpuhkan Perampok Berpistol

Sebagai referensi, pada Maret lalu, penjualan K30 sudah menembus angka 1 juta unit.

Untuk merayakan kesuksesan anak perusaaan Xiaomi ini, mereka manawarkan Redmi K30 varian 6/128GB seharga 1.399 yuan atau sekitar Rp 2,8 juta.

Sementara varian 8/128GB seharga 1.599 yuan atau sekitar Rp 3,2 juta.

Baca Juga: Gara-gara Seorang Cowok, Pertemanan Bebizie dan Wika Renggang

Penawaran ini terbatas hanya untuk pembelian antara 8-12 Juli di official Xiaomi web store.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x