Apa Arti dan Istilah Kelas Entry Level, Mid Range, High End dan Flagship pada Handphone

- 6 Desember 2022, 11:07 WIB
Apa arti dan istilah kelas entry level, mid range, high end dan flagship pada handphone.
Apa arti dan istilah kelas entry level, mid range, high end dan flagship pada handphone. /Jess Bailey Designs/Pexels

ZONA PRIANGAN - Banyak orang mengupas dan me-review produk keluaran entry level, mid range, high end dan flagship pada gadget.

Seperti apa sih arti dan istilah dari kelas entry level, mid range, high end dan flagship pada handphone itu? Pernahkah Anda mendengar istilah tersebut.

Perlu Anda ketahui, sebenarnya istilah Handphone (HP) kelas entry level, mid range, high end dan flagship itu merupakan tingkatan segmentasi pasar yang ditentukan oleh produsen suatu gadget.

Baca Juga: Daftar 11 HP OPPO Terbaru Kisaran 2 Jutaan dan RAM 4 GB, 3 Desember 2022: OPPO A15s, A16, A17, A74

Maksud dari penentuan tingkatan segmentasi pasar itu, untuk lebih menyasar suatu gadget yang diperkenalkan sesuai dengan target pasarnya.

Pastinya dengan adanya tingkatan segmen pasar ini, lebih memudahkan pembeli menentukan seperti apa gadget yang diperlukan dan apakah sudah sesuai dengan budget yang dimilikinya.

Handphone kelas entry level

HP entry level dipasarkan dan dihadirkan untuk menyasar target pembeli dengan budget terbatas. Produk gadget entry level ini, sebenarnya menjadi favorit bagi para pengguna HP biasa (HP untuk SMS dan telepon saja) yang ingin berhijrah menggunakan smartphone.

Baca Juga: 'Ikatan Cinta' Selasa 6 Desember 2022: Al Giring Abimana ke Penjara, Elsa Terlambat Menyelamatkan Sang Ibu

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x