Resep Bakso Urat Sapi Praktis, Dijamin Gampang dan Bisa Dipraktikkan di Rumah, Anda Ingin Coba?

- 7 Januari 2023, 12:57 WIB
Mulai sekarang Anda bisa membuat bakso urat sapi sendiri di rumah.
Mulai sekarang Anda bisa membuat bakso urat sapi sendiri di rumah. /ZonaPriangan.com/Pexels/Davyson de Oliveira Silva/

Air secukupnya untuk merebus bakso

Cara membuat bakso urat sapi:

Siapkan daging sapi dan potong kecil-kecil. Kemudian blender daging sapi dan masukkan es batu sedikit demi sedikit.

Baca Juga: Tukang Bakso Ini Tetap Semangat walau Cuma Memiliki Satu Tangan Dia Tetap Terampil Melayani Pembeli

Setelah itu, campurkan daging yang sudah diblender dengan bawang putih yang sudah dihaluskan.

Setelah tercampur lalu masukkan daun bawang, tepung sagu, merica, garam, putih telur, dan baking powder.

Sambil menunggu adonan tercampur rata, didihkan air di panci secukupnya jika sudah mendidih matikan api.

Anda bisa mencetak bakso dengan tangan atau cetakan bakso yang sudah tersedia di pasaran.

Masukkan bakso ke dalam air mendidih. Jika sudah penuh, nyalakan api dan rebus bakso sampai matang.

Mudah, bukan? Selamat mencoba membuat bakso urat sapi!***

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x