Warga Desa Lumbu Masih Menurut Pesan Sesepuh, Tidak Berani Tebang Pohon Bambu Sembarang Waktu

- 1 Agustus 2020, 08:45 WIB
ANGKLUNG produksi warga Desa Lumbu sudah dikenal sejumlah wisatawan.*/PARAMA GHALY
ANGKLUNG produksi warga Desa Lumbu sudah dikenal sejumlah wisatawan.*/PARAMA GHALY /

ZONA PRIANGAN - Sedikit saja yang tahu di Kabupaten Kuningan ternyata ada sentra kerajinan angklung, tepatnya di Desa Lumbu Kecamatan Cigugur.

Di sana telah berdiri Sanggar Angklung Lumbu.

Walau belum setenar Saung Angklung MangUdjo di Padasuka, Bandung, Sanggar Angklung Lumbu mulai merintis ekonomi kreatif dengan mengedepankan produksi yang berkualitas.

Baca Juga: Sebelum Sukses, Tujuh Penyanyi Ini Pernah Manggung dan Terima Uang Saweran

Bahkan, sanggar tersebut tidak melulu fokus pada angklung, tapi juga menghasilkan suling, calung, dan arumba yang terjamin kualitasnya.

Aktivitas produksi Sanggar Angklung Lumbu sebenarnya tidak terlalu dipusingkan dengan bahan baku.

Sebab, di lingkungan Desa Lumbu banyak terdapat pohon bambu yang memenuhi syarat untuk dijadikan angklung.

Baca Juga: Pasien Covid-19 Depresi, Pilih Akhiri Hidup dengan Loncat dari Gedung Bertingkat

Cuma para perajin angklung di Desa Lumbu tidak mau main tebang bambu sembarang waktu.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x