Tanaman Hias Ini Makin Populer di Tahun 2021, Ibu-ibu Pasti Jatuh Cinta Melihatnya

12 Januari 2021, 06:01 WIB
TANAMAN hias aglonema first love.* /Tokopedia.com/

ZONA PRIANGAN - Tidak salah kalau ibu-ibu pecinta tanaman hias mengoleksi pohon jenis aglonema first love.

Pohon aglonema first love termasuk yang bakal populer di tahun 2021 dan harganya terus melonjak.

Tahun lalu saja, aglonema first love yang sudah jadi, rata-rata dibandrol Rp300 ribu.

Baca Juga: Hati-hati Menempatkan Keladi Joker, Tidak Kena Sinar Matahari Warna Daun Berubah Lagi

Baca Juga: Keladi Tikus Harganya Cuma Rp 20.000, Daun Cantiknya Memiliki Zat Antivirus

Sementara yang memiliki kualitas bagus, aglonema first love harganya bisa tembus Rp500 ribu ke atas.

Namun, kalau ibu-ibu mau merawat aglonema first love dari anakan, bisa mendapatkan harga di bawah Rp100 ribu.

Sebenarnya tidak terlalu repot mengurus aglonema first love, seperti penyiraman dilakukan cukup sekali dalam sehari.

Baca Juga: Mirip dengan Gelombang Cinta, Anthurium Hookeri Masih Banyak yang Mencari

Baca Juga: Anthurium Superbum, Pohon Langka yang Makin Dicari Ibu-ibu di Tahun 2021

Ibu-ibu juga jangan lupa untuk menjemur aglonema first love di pagi hari, agar mendapatkan paparan sinar matahari.

Sedangkan untuk penempatan, aglonema first love cocok disimpam di area yang teduh.

Bisa juga disimpan dalam ruangan, misalnya untuk hiasan di ruang tamu atau ruang kerja.

Baca Juga: Lidah Mertua dalam Ruangan Mampu Mengurangi Radiasi dan Menghilangkan Bau dari Kulkas

Baca Juga: Ibu-ibu Pecinta Tanaman Hias Keluhkan Harga Lidah Mertua yang Kini Tembus Rp 35.000

Untuk ciri fisik, daun aglonema first love berwarna kuning keputihan dengan bercak hijau yang cukup kuat.

Perpaduan warna itu memudahkan orang mengeluarkan rasa jatuh cinta pada pandang pertama.

Sedangkan batang aglonema first love yang berwarna pink bikin gemes, nggak bosan dipandang.

Baca Juga: Aglonema Suksom, Sedikit Saja Ibu-ibu yang Sudah Punya, Hati-hati Kalau Beli Lewat Online

Baca Juga: Kabar Sedih buat Ibu-ibu Pecinta Tanaman Hias, Aglonema Cutlass di Indonesia Hampir Punah!

Mengoleksi aglonema first love bakal menjadi pembeda di antara pohon keladi, lidah mertua, dan gelombang cinta.***

Editor: Parama Ghaly

Tags

Terkini

Terpopuler