Inilah 9 Jenis Ikan Predator yang Murah untuk Dipelihara, Ada Hampala Barb sampai Fire Eel

27 Oktober 2020, 19:42 WIB
Salah satu jenis ikan predator Oscar Cichlid yang bisa dibeli dengan harga dibawah 100 ribu rupiah. Inilah 9 jenis ikan predator yang murah untuk dipelihara. /Zoo Snow/Pixabay

ZONA PRIANGAN - Pandemi Covid-19 telah menciptakan beragam hobi baru di kalangan masyarakat.

Jika sebelumnya ada memasak, bercocok tanam dan bersepeda, kini ada tren baru yang banyak dikerjakan, yakni memelihara ikan di akuarium.

Banyak pilihan jenis ikan yang bisa dipelihara. Mulai dari yang lucu sampai dengan yang galak atau predator.

Baca Juga: Inilah 5 Ikan yang menjadi Primadona untuk Dipelihara Saat Pandemi, Nomer 3 Harganya Paling Mahal

Banyak yang mengira memelihara ikan predator menguras kantong.

Jangan khawatir, ada beberapa ikan predator yang punya harga dibawa 100 ribu. Mau tau ikan apa saja yang termasuk murah itu?

Berikut 9 jenis ikan yang telah ZonaPriangan.com rangkum untuk anda:

Baca Juga: IRENE BEST LEADER Trending no 1 di Twitter Hari Ini, Penggemar Indonesia Semangati Irene Red Velvet

1. Hampala Barb

Soal harga, ikan Hampala Barb biasanya dipatok sekitar 70 ribu rupiah dengan ukuran sekitar 17 cm.

2. Sun Catfish

Biasanya ikan Sun Catfish dibanderol dengan harga sekitar 50 ribu rupiah untuk ukuran kurang lebih 12 cm.

Baca Juga: Inilah Nara Sumber ILC di tvOne Malam Ini, Menunggu Vaksin Covid-19: Antara Harapan dan Kecemasan

3. Colombian Catfish

Untuk harga Colombian Catfish biasanya ada dikisaran 20 ribu rupiah untuk ukuran 5 cm.

4. Red Tail Catfish

Biasanya harga ikan Red Tail Catfish per ekornya sekitar 50 ribu untuk ukuran 10 cm.

Baca Juga: Inilah Link Streaming ILC di tvOne Malam Ini, Menunggu Vaksin Covid-19: Antara Harapan dan Kecemasan

5. Green Terror Cichlid

Untuk harga, biasanya ikan Green Terror Cichlid dibanderol sekitar 35 ribu rupiah untuk ukuran 10 cm.

6. Palmas Endlicheri

Harga ikan Palmas Endlicheri sendiri berkisar di harga 20 ribu untuk ukuran 10 cm.

Baca Juga: Jadwal Liga Champions Pekan Kedua Ada Borussia Munchengladbach vs Real Madrid, Live di SCTV

7. Oscar Cichlid

Harga ikan Oscar Cichlid sendiri sebenarnya cukup terjangkau. Biasanya berkisar antara 40 ribu untuk ukuran 12 cm.

8. Jaguar Cichlid

Harganya sendiri tidak terlalu mahal sebenarnya. Ikan Jaguar Cichlid bisa kamu dapatkan dengan harga sekitar 60 ribu untuk ukuran 10 cm.

Baca Juga: Pop Academy Indosiar Top 30 Group 1 Malam Ini Selasa 27 Oktober 2020, Siapa yang Akan Lolos?

9. Fire Eel

Harga dari ikan Fire Eel pun terjangkau sebenarnya. Untuk ikan Fire Eel yang harganya sekitar 70 ribu rupiah, kamu bisa mendapatkannya di ukuran sekitar 16 cm.***

Editor: Yurri Erfansyah

Tags

Terkini

Terpopuler