Ini Alasan Mengapa Tuyul Tak Bisa Mengutil Uang di Bank

- 14 April 2021, 06:25 WIB
 Ini alasan kenapa Tuyul tak bisa mencuri uang di bank, karena Tuyul tak ubahnya juga seperti manusia yang terkadang bingung.
Ini alasan kenapa Tuyul tak bisa mencuri uang di bank, karena Tuyul tak ubahnya juga seperti manusia yang terkadang bingung. /Pixabay.com/Mohamad Trilaksono/

ZONA PRIANGAN - Melihat fenomena sekarang ini, terutama bagi orang-orang dengan pola pemikiran relatif sederhana yang masih percaya dengan hal-hal mistis dan praktik semacam itu memang masih ada.

"Oh masih banyak sampai sekarang," kata Ustadz Muhammad Faizar Hidayatullah di channel YouTube Vertizone TV pada Jumat, 9 April 2021.

Menurut Ustadz Muhammad Faizar, bahkan di suatu daerah, mereka percaya ada sebuah wilayah yang memang merupakan gerbang masuknya dari kerajaan tuyul.

Baca Juga: Para Suami Sering Tergoda Istri Orang, Ini 4 Faktor Pendorongnya

"Di sebuah kampung, ada sebuah gunung dan ada batu besar di situ, di puncak bukitnya, dan dipercaya sebagai pintu gerbang masuknya ke kerajaan tuyul," tambahnya.

"Untuk menuju kesana harus dipandu oleh warga sekitar sebab kalau tidak, kita tidak akan tahu karena jalannya 'belusuk' banget dan masuk hutan lah," ujarnya.

Ternyata informasi yang didapat oleh ustadz yang merupakan aktivis ruqyah syariah ini, salah satunya didapat dari hasil pencarian di internet.

Baca Juga: Danella Ilene Kurniawan, Juara Pertama Indonesia’s Next Top Model 2020 Raih Honda HR-V

"Kita nyari-nyari dulu di Google, di YouTube, kemudian dari buku-buku misteri. Nanti kita lihat, sekarang temanya pesuguhan, kemarin ke Bulus Jimbung Klaten, kemudian ke Batu Tuyul itu, dan ternyata masih banyak orang bawa ayam ingkung, bawa nasi tumpeng, bawa rokok," katanya.

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x