Warga 5 Daerah Ini Harus Waspada, Gempa dan Tsunami Selalu Mengintai

- 24 Mei 2021, 22:01 WIB
IUSTRASI bencana alam gempa bumi.*
IUSTRASI bencana alam gempa bumi.* /Pixabay /Hatice EROL

Gempa ini adalah terbesar yang pernah terjadi di Indonesia selama kurun waktu 40 tahun terakhir.

Artikel ini sebelumnya sudah tayang di ringtimesbali.com dengan judul "5 Gempa Bumi hingga Tsunami Dahsyat di Indonesia, Ratusan Ribu Korban Jiwa".

Gempa disertai tsunami ini menyebabkan korban jiwa hingga 230.000 orang dari 8 negara termasuk Indonesia, Srilanka dan Thailand.

Baca Juga: Puluhan Jenazah Wanita Ditemukan di Belakang Rumah Polisi yang Dikenal Sebagai Psikopat Seksual

2. Gempa Sumatera tahun 1833

Hampir 2 abad yang lalu, tepatnya pada 25 November 1833 terjadi gempa dahsyat di daerah Sumatera pada pukul 22.00 waktu setempat.

Gempa bumi ini deperkirakan berkekuatan 8,8 SR hingga 9,2 SR yang menyebabkan tsunami besar yang membanjiri pantai barat daya Pulau Sumatera.

3. Gempa Sumatera tahun 2005

Gempa yang terjadi di Sumatera pada 28 maret 2005 berpusat 30 km di bawah permukaan Samudra Hindia.

Baca Juga: McDonald's Tolak Pesanan Drive-thru dengan Jalan Kaki, Pria Ini Jadi Paling Sial di Dunia

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Ringtimesbali.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah