Ini 5 Earphone TWS Terbaik di Tahun 2021, Masing-masing Punya Keunggulan

- 27 Januari 2021, 09:27 WIB
Earphone TWS terbaik di Januari 2021, dari yang suaranya jernih hingga daya tahan baterainya yang lebih lama.*
Earphone TWS terbaik di Januari 2021, dari yang suaranya jernih hingga daya tahan baterainya yang lebih lama.* /NDTV.COM/

Baca Juga: Pria Ini Patut Dicontoh, Saat Dicampakkan Pacar, Justru Merasa Kegirangan

Samsung Galaxy Buds+ adalah satu-satunya headset yang mampu memberikan kepuasan penggunanya tanpa khawatir kehabisan baterai.

5. Oppo Enco W51

Oppo Enco W51 dibanderol seharga Rp967 ribu, termasuk pilihan teratas untuk 'true wireless earphone' di kisaran harga di bawah Rp1 jutaan.

Di kisaran harga tersebut, Anda mendapatkan fitur seperti active noise cancellation.

Baca Juga: Tiga Hari Lahir Ini Bakal Meraih Keberuntungan Selama Tahun 2021

Kualitas active noise cancellation cukup baik untuk membuat pengalaman mendengarkan sedikit lebih bersih dan lebih mudah.

Menariknya, Anda juga mendapatkan pengisian daya nirkabel Qi untuk casing, tahan debu dan air IP54, serta kualitas suara yang kohesif, energik, dan detail.

Earphone Oppo Enco W51 juga nyaman dan lumayan bagus untuk panggilan suara.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x