Gabungan Peneliti UFO Mulai Menemukan Titik Terang Asal Usul Alien, ICER: Mungkin dari Dalam Laut

- 4 Juni 2021, 18:11 WIB
Benda terbang yang diduga UFO dan Alien membuat heboh angkatan laut AS.*
Benda terbang yang diduga UFO dan Alien membuat heboh angkatan laut AS.* /YouTube /Jeremy Corbell

ZONA PRIANGAN - UFO bisa jadi berasal dari dalam laut atau memiliki pangkalan di sana, klaim sejumlah peneliti.

Klaim itu diperkuat dengan adanya video yang menampakan UFO muncul dan menghilang di laut.

Koalisi Internasional Baru untuk Penelitian Luar Angkasa (ICER) berusaha mempelajari sejumlah dokumen yang mengarah pada UFO berasal dari laut.

Baca Juga: Gandeng Shopee, Ridwan Kamil Resmikan Pembangunan Shopee Center Guna Mempercepat UMKM Jabar Go Digital

Baca Juga: Dokumen Polisi: Militer Kejar UFO Sebelum Pertandingan Brasil vs Portugal, Tiba-tiba Terjadi Pemadaman Listrik

ICER merupakan organisasi gabungan seluruh peneliti UFO yang berasal dari sejumlah negara.

Wakil Presiden ICER, Gary Heseltine mengatakan kepada The Sun, video terbaru bisa menjelaskan asal usul UFO dari mana.

Gary Heseltine, yang mantan perwira polisi itu, yakni bahwa UFO berasal dari dalam laut.

Baca Juga: Warga Keturunan Hong Kong Merekam UFO di Langit Bristol, Inggris

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x