Bagi Para Penggemar Game, MediaTek Helio G95 Menawarkan Kinerja Lebih Cepat

- 1 September 2020, 13:08 WIB
MEDIA Helio G95 menggabungkan sepasang CPU Arm Cortex-A76 dengan frekuensi hingga 2,05GHz.*/DOK. MEDIATEK
MEDIA Helio G95 menggabungkan sepasang CPU Arm Cortex-A76 dengan frekuensi hingga 2,05GHz.*/DOK. MEDIATEK /

•Penghematan bandwidth sebesar 75% dalam video berkualitas 720p.

Baca Juga: Perkuat Sektor Gelandang, West Brom akan Boyong Pemain Kroasia U-21 Filip Krovinovic

MediaTek Helio G95 menggabungkan sepasang CPU Arm Cortex-A76 dengan frekuensi hingga 2,05GHz, dan enam CPU Cortex-A55 yang efisien penggunaan dayanya.

Selain itu, Arm Mali-g76 MC4 yang sudah diperbarui, dengan frekuensi hingga 900MHz untuk kinerja core tunggal dan multicore.

Chip ini juga dilengkapi dengan sebuah DSP ultra-low power dan always-on yang mendukung deteksi wake-up word ganda, memastikan perpindahan lancar antara dua fungsi Voice Wakeup (VoW) paralel.

Baca Juga: Update Harga Emas, Awal September Langsung Naik Lagi

DSP ultra-low power ini meminimalkan konsumsi daya dari aplikasi seperti Google Assistant always-on dan mendukung pemicu lebih dari satu kata kunci serta asisten virtual.

Teknologi game MediaTek HyperEngine yang sudah ditingkatkan mengedepankan engine jaringan, respons cepat, kualitas gambar, dan pengelolaan sumber daya untuk permainan yang lancar dan pengalaman pengguna yang sangat responsif.

Ketika sinyal Wi-Fi lemah, teknologi ini dengan cerdas memicu konkurensi Wi-Fi dan LTE, memastikan koneksi yang lancar dan bebas-lag ketika bermain game.

Baca Juga: Update Harga Emas, Awal September Langsung Naik Lagi

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x