Di Tempat Ini, ARMY Seluruh Dunia Bisa Mengenal Lebih Dekat dengan BTS

30 Maret 2021, 16:06 WIB
Museum ini akan mengcover sejarah BTS sejak debutnya pada 2013.* / Koreaboo.com /Star News

ZONA PRIANGAN - Big Hit Entertainment, yang merupakan rumah bagi idola K-Pop ternama BTS, baru-baru ini pindah ke bangunan baru yang berlokasi di Yongsan Trade Center.

Mengutip laman Koreaboo.com, lokasi bangunan baru ini merupakan tempat strategis yang menghadap ke Sungai Han di bagian depannya dan Namsan di belakangnya.

Bangunan ini memiliki 19 lantai di atas tanah dan tujuh lantai di bawah tanah.

Baca Juga: Pentagon Laporkan Pilot Angkatan Laut Merekam Pesawat UFO Muncul dari Laut Melesat ke Angkasa

Baca Juga: Empat Kapal Perang Angkatan Laut AS Sempat Mengejar 6 UFO, Hasilnya Cuma 'Garuk-garuk Kepala'

Seluruh ruangan yanga ada, diangggap lebih dari cukup untuk menempatkan seluruh label yang kini akan menjadi bagian HYBE.

Hal lain yang perlu dicatat adalah bangunan ini akan mempunyai total tiga lantai yang didedikasikan sebagai ruangan praktek yang bisa digunakan lewat sistem reservasi.

BTS, yang merupakan bagian dari Big Hit, tidak terkecuali harus tunduk pada kebijakan ini.

Baca Juga: Empat Bulan Diganggu Suara Hantu, Seorang Warga Temukan Harta di Pintu Rahasia

Baca Juga: Bayangan Hantu Terekam CCTV, Paranormal: Anggota Keluarga yang Meninggal Ingin Mampir

Sementara, dua dari tujuh lantai di bawah tanah akan didedikasikan menjadi bangunan museum khusus untuk BTS.

Museum ini akan meng-cover sejarah BTS sejak awal debutnya pada 2013.

Berbagai arsip yang berhubungan dengan BTS dan membernya, termasuk berbagai trofi dan penghargaan.

Baca Juga: Zombie Ditemukan di Pedesaan Australia, Peneliti Lakukan Penyelidikan

Baca Juga: Seorang Nelayan Tak Sengaja Menangkap Monster Laut kemudian Melepaskannya Lagi

Museum BTS ini diharapkan menjadi spot menarik untuk para ARMY (penggemarnya) dari seluruh dunia.

Museum ini rencananya akan dibuka untuk umum dengan mengutip bayaran tentunya.***

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Koreaboo

Tags

Terkini

Terpopuler