Kerangka Raksasa Terdampar di Pantai, Monster Loch Ness Telah Mati?

- 23 April 2021, 21:06 WIB
Kerangka raksasa terdampar di pantai, makhluk apa ini?*
Kerangka raksasa terdampar di pantai, makhluk apa ini?* /Twitter /Polly Burns

“Begitu banyak yang tertarik, jelas-jelas memicu imajinasi orang-orang!”

Kerangka ini pertama disebutkan di halaman Facebook Uist Sea Tours pada Februari lalu, yang digambarkan masih sedikit berdaging dan bau juga.

Baca Juga: Vladimir Putin Sebut Islam Bukan Teroris, Jumlah Muslim di Rusia Kini Mencapai 16 Juta Orang

Sementara mengenai monster Loch Ness, tahun lalu sekelompok ilmuwan telah memecahkan misteri lama ini.

Setelah melakukan analisis DNA dari spesies-spesies yang hidup di Danau Loch, Skotlandia, mereka berkesimpulan bahwa makhluk ini kemungkinan belut raksasa.

Ilmuwan terkemuka Profesor Neil Gemmell, pakar genetik dari Universitas Otago, Selandia Baru menyebutkan, keberadaan hewan-hewan raksasa inilah di balik penampakan monster Loch Ness di danau ini.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x