TV One Tayangkan Film Pengkhianatan G30S-PKI Rabu, 30 September 2020 Pukul 21.00 WIB

- 29 September 2020, 17:22 WIB
Gatot Nurmantyo dan Din CS Minta Film G30SPKI Diputar Kembali, Fakta PKI Tidak Akan Pernah Mati
Gatot Nurmantyo dan Din CS Minta Film G30SPKI Diputar Kembali, Fakta PKI Tidak Akan Pernah Mati /

ZONA PRIANGAN - Tidak hanya tayang di SCTV pada hari Minggu lalu, kali ini TV One juga memutar film Penumpasan Penghianatan G30S-PKI yang akan ditayangkan pada hari Rabu besok, 30 September 2020 pukul 21.00 WIB.

G30S-PKI disutradarai oleh Arifin C Noer dan diproduseri G. Dwipayana, serta diproduksi oleh PFN atau Perusahaan Film Nasional.

Digarap tahun 1984, dan ditayangkan besok oleh TV One menjelang hari Kesaktian Pancasila yang biasanya diperingati setiap tanggal 1 Oktober.

Baca Juga: Link Live Streaming ILC di Tv One Malam Ini Selasa 29 September 2020, Ideologi PKI Masih Hidup?

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Selasa 29 September 2020 Malam Ini Ada The Return Of Superman dan Still 17

Menceritakan tentang peristiwa bersejarah penghianatan PKI dan dimana dalam film ini sejarah diculiknya beberapa jendral TNI AD, pada akhir September 1965.

Bagi anda yang akan menonton secara streaming, catat waktunya anda bisa klik link berikut ini.

Klik disini ya

***

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x