Selain Air Bekas Cucian Beras, 8 Benda Ini Jangan Dibuang Karena Bisa Jadi Pupuk untuk Tanaman

- 25 Maret 2021, 19:11 WIB
Ampas kopi jangan dibuang karena bisa jadi pupuk tanaman.*
Ampas kopi jangan dibuang karena bisa jadi pupuk tanaman.* /Pexels /Dziana Hasanbekava

Seperti ampas teh, ampas kopi pun cukup dikuburkan pada tanah di area tanaman.

5. Cangkang telur

Cangkang telur mengandung kalsium yang baik buat tanaman. Bersihkan kulit telur, keringkan, lalu tumbuk/giling/blender.

Tuangkan pada lubang tanah sebelum memasukkan tanaman atau taburkan pada pangkal tanaman 2 minggu sekali.

Baca Juga: Ingin Terhindar Api Neraka, Ucapkan Bacaan Istigfar Ini Sebanyak 70 Kali Selama Bulan Rajab

Baca Juga: Hati-hati bagi Istri yang Suka Ngomel, Ternyata Bisa Menimbulkan Nasib Sial, Ini Penjelasannya

Tanaman yang diberi bubuk kulit telur ini jadi cepat bertunas/tumbuh daun baru.

6. Obat/vitamin kedaluwarsa

Punya obat sakit kepala atau vitamin kedaluwarsa? Jangan buang di tempat sampah.

Letakkan saja di bagian akar tanaman anggrek, 1-2 butir. Biarkan meresap tiap kali disiram. Hal itu membuat anggrek rajin berbunga.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x