Peternak Bingung Mendapati Anak Sapi Berkepala Dua dan Bentuknya Mirip Babi

- 26 Oktober 2021, 21:06 WIB
Seekor anak sapi berkepala dua dengan tubuh babi lahir di Khakassia, Rusia.*
Seekor anak sapi berkepala dua dengan tubuh babi lahir di Khakassia, Rusia.* /Newsflash /Ninel Karacakova

"Menurut pemiliknya, anak sapi itu lahir mati dan merupakan anak pertama dari sapi itu," paparnya yang dikutip Daily Star.

Alasan utama hewan dilahirkan dengan kelainan genetik (mutasi) adalah perubahan genom.

Baca Juga: Lele Kuning Sejatinya Ada, Pemancing Asal Belanda Berhasil Menangkapnya di Sebuah Danau

Penyebab mutasi pada hewan disebabkan oleh lingkungan eksternal dan internalnya.

Mutasi adalah perubahan yang diwariskan dalam genom, yang timbul sebagai akibat dari pengaruh mutagenik tertentu, serta dalam kondisi buatan (percobaan). Juga, mutasi dapat terjadi selama perkawinan silang.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x