Ini 5 Cara Mengendalikan Marah agar Selamat Dunia dan Akhirat, Nomor 3 Bisa Menghindari Dosa

- 20 Juni 2021, 18:03 WIB
ILUSTRASI perilaku suka marah.*
ILUSTRASI perilaku suka marah.* /Pixabay/

Ingat marah tidak akan menyelesaikan masalah. Dengan marah, masalah jadi berkelanjutan. Cukup diam, itu menjadi pilihan terbaik.

Diam bukan berarti kalah. Di situlah inti dari kemenangan sesungguhnya. Selamat dunia dan akhirat.

2. Jaga lisan

Ketika emosi mulai meledak-ledak, upayakan menjaga lisan. Jangan sampai keluar kata-kata kasar.

Baca Juga: Pria Penumpang Pesawat Spirit Airlines Terekam Membelai Payudara Wanita di Depannya

Perkataan kasar justru akan memicu sakit hati. Mereka yang tersakiti hatinya susah untuk diobati.

3. Tarik napas panjang

Teknik bernapas ini disarankan untuk orang-orang yang sedang dilanda amarah. Tensi emosi akan menurun dengan mengatur pernapasan.

4. Tidur

Coba tidur beberapa menit. Dengan tidur bisa meredakan gejolak emosi yang meninggi. Tidur bisa melupakan beberapa masalah.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah