Euro 2020: Ini 7 Ritual Takhayul Timnas Inggris sehingga Menang Lawan Jerman

- 30 Juni 2021, 07:08 WIB
Luke Shaw percaya mengenakan kaus kaki bergambar bayi memberi keberuntungan baginya.*
Luke Shaw percaya mengenakan kaus kaki bergambar bayi memberi keberuntungan baginya.* / Instagram /anouskasantos

Selain mengetuk empat kali sepatunya, Marcus juga selalu melakukan tanda salib sebelum masuk lapangan.

4. Kaus kaki berwajah bayi

Takhayul yang dilakukan Luke Shaw yakni mengenakan kaus kaki yang berhiaskan wajah bayi.

Sekarang dia percaya alas kaki yang disesuaikan dengan citra Reign London kecil membawa keberuntungan baginya.

Baca Juga: Euro 2020: Paul Pogba Muslim Sejati, Tidak Menyimpan Dendam Ketika Digigit Antonio Rudiger

Shaw baru-baru ini mengatakan kepada Sky: “Saya selalu memastikan saya memakainya. Itu seperti kaus kaki keberuntunganku."

5. Konsultasi ke psikolog

Tyrone Mings tahu sepak bola adalah permainan pikiran seperti halnya tubuh.

Itu sebabnya bek Aston Villa itu berbicara dengan psikolognya selama beberapa menit sebelum setiap pertandingan.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Dihujat Karena Melempar Ban Kapten, Portugal Menyerah pada Belgia, 1-0

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x