Semangat Balap Amerika Dihidupkan Kembali: Usaha Trackhouse Aprilia Menuju Kemenangan MotoGP

- 27 Januari 2024, 16:49 WIB
Livery Trackhouse MotoGP 2024.
Livery Trackhouse MotoGP 2024. /Crash.net

Kedua pembalap menggunakan mesin yang berusia satu tahun lebih lawas, Rivola mengkonfirmasi bahwa Trackhouse telah mendapatkan motor pabrikan 2024 untuk Oliveira - artinya setara dalam spesifikasi dengan pembalap resmi Aprilia Racing Aleix Espargaro dan Maverick Vinales.

Trackhouse, yang terkenal dengan tim NASCAR-nya, dimiliki oleh pembalap dan pengusaha Marks, yang mengunjungi MotoGP Austria tahun lalu untuk mengetahui lebih lanjut tentang olahraga tersebut.

Baca Juga: Strategi Karier Luca Marini: Membongkar Keputusan Pindah ke Repsol Honda di MotoGP

Langkah Marks ini ibarat pemanasan sebelum mereka sepenuhnya untuk ikut balapan MotoGP pada 2025.

Namun, seolah mendapat durian runtuh dengan bubarnya RNF membuat rencana Trackhouse tiba-tiba dipercepat.

Tanpa pembalap kandang untuk didukung di kelas utama, MotoGP berharap tim Amerika dapat membantu meningkatkan minat penonton balapan MotoGP di Amerika Serikat.

Baca Juga: Luca Marini dan Zarco: Kombinasi Mematikan untuk Bangkitnya Honda di MotoGP 2024

Pembalap Amerika mendominasi balapan grand prix mulai dari Kenny Roberts pada akhir 1970-an hingga Kevin Schwantz pada tahun 1993.

Namun, juara terakhir Amerika adalah mendiang Nicky Hayden pada tahun 2006 dan kemenangan balapan terbaru oleh Ben Spies pada tahun 2011.***

Halaman:

Editor: Toni Irawan

Sumber: Crash


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah