Mitsubishi Fuso Meluncurkan Canter dan Fighter X di Bandung, Menjawab Tantangan Mobil Niaga Ramah Lingkungan

- 4 Juni 2022, 23:14 WIB
Para pemilik diler kendaraan niaga Mitsubishi di Bandung bergambar bersama Nobukazu Tanaka, Presdir PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors, di BCC Bandung, 3 Juni 2022.
Para pemilik diler kendaraan niaga Mitsubishi di Bandung bergambar bersama Nobukazu Tanaka, Presdir PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors, di BCC Bandung, 3 Juni 2022. /Wicaksana Berlian Motor

"Mitsubishi Fuso akan meningkatkan “Part Depo” untuk menjamin ketersediaan pasokan suku cadang dan juga meningkatkan fungsi “Mobile Workshop Service”, yang telah dilengkapi dengan peralatan canggih untuk memeriksa performa mesin Euro4.

"Menunjuk mekanik profesional untuk menjalankan perawatan untuk unit yang berada di area kerja. Selain itu, Canter dan Fighter X telah dilengkapi dengan “Runner Telematic System” standar dari pabrik," tutur Yanuar.

Baca Juga: King Kobra Sepanjang Hampir 2 Meter Nongkrong di Atas Meja Petugas Stasiun Kereta Api India

Acara peluncuran regional Fuso Euro4 diadakan dalam waktu 2 hari. Pada hari pertama, pelanggan diundang ke dalam acara prosesi peluncuran dan makan malam di BCC Jalan Soekarno Hatta Bandung, Jumat 3 Juni 2022.

Pada hari kedua, Sabtu 4 Juni 2022 pelanggan diundang dalam sesi test drive untuk dapat secara langsung merasakan ketangguhan dan kekuatan dari Canter dan Fighter X baru.***

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x