Kondisi Darurat, Mobil Patroli Polisi Majalengka Bantu Evakuasi Ibu Hamil Ke Rumah Sakit

- 20 Februari 2021, 16:57 WIB
Keluarga Jumena di Majalengka, memindahkan istrinya yang tengah hamil ke kendaraan patroli polisi, saat mobil yang ditumpanginya ke rumah bersalin tiba-tiba mogok di perjalanan.
Keluarga Jumena di Majalengka, memindahkan istrinya yang tengah hamil ke kendaraan patroli polisi, saat mobil yang ditumpanginya ke rumah bersalin tiba-tiba mogok di perjalanan. /ZonaPriangan/Rachmat Iskandar/

Bersyukur menurutnya pasien bisa selamat hingga di klinik dan bisa melahirkan secara lancar beberapa jam kemudian.

Jumena mengaku bersyukur ketika kendaraan yang ditumpanginya mogok persis berada di depan Pospol sehingga bisa segera mendapat pertolongan tanpa mengalami hambatan apapun.

Baca Juga: Sepuluh Jenis Pekerjaan yang Berpotensi Bisa Memicu Kanker, Diantaranya Pramugari dan Penata Rambut

Jumena mengucapkan terima kasih kepada petugas patroli Satlantas Polres Majalengka yang telah membantu mengantarkan dirinya beserta istri ke rumah sakit bersalin.

“Benar-benar pertolongan yang sangat berarti, terima kasih kepada pak polisi yang telah membantu kami, bisa mengantar kami ke klinik,” ungkap Jumena.***

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x