Aglonema Moonlight Jadi Tanaman Hias Terbaik di Awal Tahun 2021

- 22 Januari 2021, 06:02 WIB
TANAMAN hias aglonema moonlight.*
TANAMAN hias aglonema moonlight.* /Shopee.co.id/

Baca Juga: Mirip dengan Gelombang Cinta, Anthurium Hookeri Masih Banyak yang Mencari

Istilah bagi aglonema moonlight, yakni ada harga ada rupa. Artinya harga jualnya sebanding dengan keindahannya.

Sejumlah ibu-ibu, justru menempatkan aglonema moonlight di rak khusus atau tersendiri tidak disandingkan dengan, lidah mertua datau keladi.

Dilihat dari ciri fisiknya, daun aglonema moonlight agak bulat dan membentuk cekungan di tengah. Mirip mangkok!

Baca Juga: Sanggup Mengucapkan Bacaan Ini Sebanyak 300 Kali, Terhapus Semua Dosa Baik Kecil Maupun Besar

Baca Juga: Aglonema Suksom, Sedikit Saja Ibu-ibu yang Sudah Punya, Hati-hati Kalau Beli Lewat Online

Di usia muda, warna daun aglonema moonlight hijau kemudian seiring waktu akan tergusur oleh warna pink. Warna hijau jadi corak saja.

Sementara warna tulang daunnya sangat kontras berwarna merah. Enak dipandang mata tak membosankan.

Jadi sebenarnya, selain indah disimpan di rak khusus tanaman hias, aglonema moonlight oke juga jadi pajangan di ruang tamu.

Baca Juga: Saat Ziarah Kubur, Jangan Sampai Duduk di Atas Makam, Ini Akibat yang Bakal Ditanggung

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x