Dengan Memiliki Bulu-bulu Halus di Daun, Keladi Alocasia Black Velvet Menarik Perhatian Ibu-ibu

- 4 Februari 2021, 07:06 WIB
TANAMAN hias keladi alocasia black velvet.*
TANAMAN hias keladi alocasia black velvet.* /Shopee.co.id/

ZONA PRIANGAN - Salah satu keladi yang menarik perhatian, yakni keladi alocasia black velvet.

Ciri khas keladi alocasia black velvet yakni bentuk daunnya membulat dengan di ujungnya ada tonjolan lancip.

Sementara warna daun agak kehitaman, sedangkan tulang daun keladi alocasia black velvet berwarna putih jadi terlihat kontras.

Baca Juga: Lima Merchant ShopeePay Terbaru Minggu ini Siap Dukung Hobi Kamu

Baca Juga: Aglonema Suksom, Sedikit Saja Ibu-ibu yang Sudah Punya, Hati-hati Kalau Beli Lewat Online

Jika ibu-ibu raba permukaan daun keladi alocasia black velvet, terasa ada bulu-bulu yang halus.

Dalam pertumbuhannya keladi alocasia black velvet tidak terlalu tinggi, maksimum hanya 30 cm.

Tanaman hias keladi alocasia black velvet, termasuk banyak dikoleksi oleh ibu-ibu.

Baca Juga: Ibu-ibu Harus Tahu Aglonema Paling Murah Rp 20.000, Pride of Shumatra Jenis yang Paling Bagus

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x