Viral di TikTok, Seorang 'MUA' Curhat Soal Kliennya yang Diadukan Oleh Tetangganya yang Julid

- 20 Juli 2021, 06:03 WIB
Viral di TikTok, seorang 'MUA' curhat soal kliennya yang diadukan oleh tetangganya yang julid.
Viral di TikTok, seorang 'MUA' curhat soal kliennya yang diadukan oleh tetangganya yang julid. /Tangkapan Layar TikTok.com/@miamakeup5/

Baca Juga: Gara-gara Gigi Palsu, Ibu Empat Anak Dapat Julukan Ikan Lele di TikTok

Dan komentar tersebut langsung dijawab oleh miamakeup dengan berkomentar :"soalnya kemarin ada yg hajatan juga dibubarin kak, jadi dia iri trs dilaporin [sambil memasang emoticon tertawa ngakak]".

Sementara pengguna lainnya berkomentar, mungkin tetangganya si mempelai wanita merasa iri karena tidak diajak.

"Tetangga iri [sambil memberi emoticon wajah tertawa sampai menangis] ga diajak mungkin [sambil memberi emoticon wajah tersenyum dan berkeringat]," tulis pengguna dengan nama akun @hastuty.13.

Baca Juga: Video TikTok: Seorang Pria Ketakutan, Jendela Kamar Setiap Malam Terbuka Sendiri

Ada juga netizen yang membela apa yang dilakukan oleh tetangga sang mempelai wanita tersebut yang dinilai taat akan ketentuan dari pelaksaan PPKM Darurat Jawa-Bali.

"tetangga nya taat itu kan emang masa pandemi g boleh kumpul2 nikahan maksimal 6 orang," tulis pengguna dengan nama akun @hy.oraaa.

Terlepas dari pro-kontra netizen pada kasus ini, pada saat pelaksanaan PPKM Darurat memang tidak diperkenankan untuk menggelar resepsi pernikahan karena berpotensi terjadinya kerumunan, meskipun dilaksanakan dengan prokes yang ketat dan jumlahnya pun telah dibatasi.

Baca Juga: Presiden Joe Biden Membatalkan Kebijakan Trump yang Melarang Praktik TikTok di Amerika Serikat

Tapi dalam kasus ini, yang punya hajatan pastinya tidak menyangka akan ada PPKM darurat, pemerintah mengumumkan PPKM Darurat H-7 jelang acara resepsi dan resepsi pun akhirnya 'ambyar'.

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah

Sumber: TikTok @miamakeup5


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah