Ini 5 Tips agar Rumah Terhindar dari Aksi Pencurian, Nomor 3 Pasang Lampu yang Terang

- 30 September 2021, 19:55 WIB
Ilustrasi pencuri hendak membobol pintu rumah.*
Ilustrasi pencuri hendak membobol pintu rumah.* /Pixabay /Kris

2. Pelihara hewan penjaga

Menurut seorang pemilik rumah, memelihara anjing adalah satu-satunya alasan rumahnya tidak dijamah pencuri.

Anjing bisa mengancam aksi para pencuri. Mereka akan berpikir dua kali memasuki rumah yang ada anjingnya.

Anjing juga suka menggonggong setiap kehadiran orang asing. Artinya kehadiran para pencuri bisa dideteksi.

Baca Juga: Pemandangan Memilukan Induk Beruang yang Lapar Membawa Anaknya Meminta-minta Makanan ke Sopir Kendaraan

3. Pasang lampu yang terang di halaman rumah

Kondisi rumah gelap akan menarik perhatian pencuri. Mereka senang beraksi di tempat gelap karena tidak terlihat.

Drekomendasikan untuk menyalakan semua lampu luar ruangan Anda jika memungkinkan.

Setiap area gelap sangat ideal bagi pencuri untuk mencoba mendekati rumah tanpa terdeteksi. Artinya memasanglampu keamanan penting untuk mencegah pencuri.

Baca Juga: Video Mengerikan, Seekor Buaya Menerkam Drone dan Meledak dalam Mulutnya

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x