Rayakan Tahun Baru Imlek 2574, Berikut Pernak-Pernik yang Wajib Anda Sediakan, Amplop Angpau Jangan Lupa

- 10 Januari 2023, 12:09 WIB
Pernak-pernik cantik dalam perayaan Imlek menambah suka cita Tahun Kelinci Air tahun 2574.
Pernak-pernik cantik dalam perayaan Imlek menambah suka cita Tahun Kelinci Air tahun 2574. /ZonaPriangan.com/Pexels/Angela Roma/

Menandakan kemeriahan Imlek yang sedang dirayakan dengan suka cita.

4. Chunlian

Merayakan Imlek juga ada dekorasi bernama Chunlian. Chunlian adalah hiasan berupa dua kertas merah yang berukuran panjang bertuliskan huruf mandarin.

Tulisan tersebut biasanya berupa doa-doa yang dipanjatkan dengan harapan yang ingin dicapai pada tahun Imlek kali ini.

Baca Juga: Daftar RSIA di Kota Bandung Berikut Alamat dan Nomor Telepon, Catat Siapa Tahu Anda Membutuhkan

5. Cheongsam

Saat Imlek dirayakan di keluarga besar, rasanya tak lengkap jika tidak menggunakan pakaian tradisional masyarakat Tionghoa, yakni cheongsam.

Untuk wanita biasanya menggunakan cheongsam atau qipao (pakaian one-piece yang membentuk tubuh).

Sedangkan bagi pria, memakai changshan atau changpao yang didesain seperti kemeja.

6. Lampion

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x