Mau Tahu Sepuluh Smartphone Terlaris di Dunia Tahun 2020, Ternyata iPhone Ada di Peringkat Teratas

- 12 November 2020, 15:48 WIB
Ilustrasi mobil phone./ Gerd Altmann/Pixabay
Ilustrasi mobil phone./ Gerd Altmann/Pixabay /

6. Apple iPhone XR
iPhone XR pada 2019 adalah produk ponsel paling populer. Hingga tahun ini, iPhone XR masih masuk daftar HP terlaris dengan penjualan sebanyak 8 juta unit.

Baca Juga: Gatot Nurmantyo Surati Presiden, Tak Dapat Hadiri Pemberian Anugerah Bintang Mahaputera

Baca Juga: Sigra Masih Menjadi Pilihan Masyarakat, Penjualan Ritel Daihatsu Naik 5 Persen pada Oktober 2020

7. Apple iPhone 11 Pro Max
Model terbaik dari jajaran produk iPhone 11 ini mengisi posisi 7 dalam daftar HP terlaris di dunia. Pada enam bulan pertama 2020, Apple hanya mampu menjual 7,7 juta unit iPhone 11 Pro Max.

8. Xiaomi Redmi 8A
Xiaomi Redmi 8A yang dibanderol dengan harga 1 jutaan berhasil mencatat penjualan sebanyak 7,3 juta unit di paruh pertama tahun ini.

Baca Juga: Catat! Jadwal Lengkap SIM Keliling Kota Bandung, 9 - 15 November 2020 Beserta Syarat dan Biayanya

9. Xiaomi Redmi 8
Xiaomi Redmi 8 di posisi 9 besar ini harganya Rp 1 jutaan dan mencatat penjualan sebanyak 6,8 juta unit di seluruh dunia.

10. Apple iPhone 11 Pro
Memiliki desain terbilang ramping, iPhone 11 Pro telah terjual sebanyak 6,7 juta unit di seluruh dunia.***

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah