Sebagian Masyarakat Bengala Percaya Susu Sapi India Mengandung Emas

- 13 Maret 2021, 06:06 WIB
Tidak ada perbedaan antara susu sapi India dan susu sapi lainnya.*
Tidak ada perbedaan antara susu sapi India dan susu sapi lainnya.* /Pixabay / Hanubkrishna

Baca Juga: Berjasa Dalam Penanganan Covid-19, Doni Monardo Terima Medali Emas

Jawaban menteri ini kontradiktif dengan mitos lama di India, yang sering dianggap sebagai ilmiah oleh kebanyakan orang.

Termasuk para pemimpin BJP yang membuat klaim tak masuk akal seperti “susu sapi India itu kekuning-kuningan karena mengandung emas di dalamnya.”

Pada 2019, presiden BJP Bengala Barat Dilip Ghosh mengklaim bahwa “Karakteristik sapi-sapi India dalam susunya mengandung emas karena itu warnanya kuning.

Baca Juga: Perhiasan Emas yang Dimiliki Ibu-ibu Gampang Bertambah, Ini Rahasianya

Baca Juga: Sempat Melandai di Awal Tahun 2021, Harga Emas Kini Kembali Melejit

Sapi India memiliki ponok. Tetapi sapi-sapi luar negeri tidak memiliki,” jelasnya.

“Ponok ini memiliki pembuluh yang disebut Swarna Nari (saraf emas). Ketika terkena sinar matahari, ponok menghasilkan emas sehingga susunya berwarna kuning,” klaim Ghosh.

Bahkan Rashtriya Kamdhenu Aayog (RKA), sebuah badan pemerintah melakukan perlindungan pada sapi-sapi untuk menguji dan meloloskan klaim absurd itu sebagai ilmiah.

Baca Juga: Legenda Flying Dutchman Ramai Lagi setelah Ada Kapal Hantu Melayang di Atas Permukaan Laut

Baca Juga: Empat Bulan Diganggu Suara Hantu, Seorang Warga Temukan Harta di Pintu Rahasia

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: India Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x