Beredar Video Tentara China Menyerbu Markas Presiden Taiwan dalam Latihan di Kota Buatan yang Mirip Taipei

- 13 Oktober 2021, 20:17 WIB
Tentara China latihan menyerbu markas Presiden Taiwan di kota buatan yang mirip Taipei.*
Tentara China latihan menyerbu markas Presiden Taiwan di kota buatan yang mirip Taipei.* /Victor Robert Lee dan Airbus Defense & Space/

ZONA PRIANGAN - Terungkap, China merencanakan penyerbuan ke Taiwan sudah dipersiapkan sejak lama.

Bahkan China sudah mengantisipasi, jika penyerbuan ke Taiwan bakal menimbulkan perang dunia ketiga.

Agenda militer China itu mencuat setelah beredar video latihan militer China di kota buatan, yang mirip dengan ibu kota Taiwan, Taipei.

Baca Juga: Permintaan Listrik China Meningkat, dalam Situasi Seperti Itu Indonesia Diandalkan

Latihan militer China itu, mirip dengan rencana penyerbuan ke Taiwan, cuma dilakukan di kota buatan.

Tentara China telah terlihat berlatih di kota replika raksasa yang memiliki banyak kesamaan dengan Taipei, ibu kota Taiwan.

Dilaporkan hanya butuh waktu dua tahun bagi China untuk membangun kota tiruan itu.

Baca Juga: Latihan Perang China di Fujian Sebagai Tanggapan Taiwan Berkolusi dengan Amerika Serikat

Video itu mulai muncul dari Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) yang melakukan latihan invasi yang tampak mengancam.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x