Ini Tiga Perempuan dalam Tonggak Sejarah Perjalanan Islam yang Patut Diteladani

- 21 April 2021, 19:01 WIB
Islam selalu menempatkan perempuan pada sisi yang istimewa.*
Islam selalu menempatkan perempuan pada sisi yang istimewa.* /Pixabay /Ronny Overhate

ZONA PRIANGAN - Masih dalam suasana peringatan Hari Kartini, 21 April 2021, sudah selayaknya kaum perempuan mendapat penghormatan.

Dalam ajaran Islam pun, perempuan selalu ditempatkan pada sisi yang paling istimewa.

Diriwayatkan, banyak perempuan yang menjadi tonggak sejarah dalam perjalanan Islam di dunia.

Baca Juga: Beruntunglah Memiliki Anak Perempuan, Itu Bisa Menjadi Pembebas dari Api Neraka

Perjuangan para perempuan dalam pandangan Islam sangat luar biasa, mereka berkorban jiwa dan raga.

Berikut ada beberapa catatan, siapa saja perempuan dalam Islam yang patut diteladani.

1. Siti Hajar, istri Nabi Ibrahim AS. Bagaimana Siti Hajar berjuang di padang pasir yang panas terik untuk mencari air.

Baca Juga: Mengutamakan Kantor Terus, Pensiun Tidak Dapat Pesangon, Giliran Wafat Minta Disalatkan di Masjid

Siti Hajar pun tercatat sebagai perempuan pertama yang tinggal di Masjidil Haram.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x