IIMS Motobike Show 2020, Turut Berperan Memulihkan Industri Otomotif Indonesia

- 19 Juli 2020, 10:35 WIB
IIMS Motobike Show, yang digelar tahun silam di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Tahun ini IIMS Motobike Show 2020 Venue acara   kembali digelar di tempat yang sama dengan penataan baru, tempat tersebut dipilih penyelenggara karena lokasi sudah dikenal   sebagai pusat kegiatan otomotif berskala besar dan internasional, selain lokasinya juga mudah dijangkau oleh berbagai alat   transportasi.*/Dok. DIDIH HUDAYA
IIMS Motobike Show, yang digelar tahun silam di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Tahun ini IIMS Motobike Show 2020 Venue acara kembali digelar di tempat yang sama dengan penataan baru, tempat tersebut dipilih penyelenggara karena lokasi sudah dikenal sebagai pusat kegiatan otomotif berskala besar dan internasional, selain lokasinya juga mudah dijangkau oleh berbagai alat transportasi.*/Dok. DIDIH HUDAYA /

ZONA PRIANGAN - Sempat mengalami penundaan penyelenggaraan demi mematuhi imbauan pemerintah dalam upaya menghambat penyebaran Covid-19.

Kini rencana menggelar IIMS Motobike Show 2020 kembali dimatangkan.

PT Dyandra Promosindo hadir selaku penyelenggara Indonesia International Motor Show (IIMS) dan IIMS Motobike Show.

Baca Juga: Disediakan 11 unit Motor Listrik, Untuk Berkompetisi di Ajang Indonesian Custom E-Moto Expo & ICEC

Dengan menggelar event tersebut, mereka mengklaim berkomitmen untuk berperan dalam memulihkan kondisi industri otomotif Indonesia, khususnya roda dua dengan tetap menyelenggarakan IIMS Motobike Show 2020.

Rencananya gelaran yang telah mulai jadi agenda rutin tahunan ini, akan digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta, pada tanggal 2-4 Oktober 2020.

Diterangkan oleh Presiden Direktur Dyandra Promosindo, Hendra Noor Saleh, dalam sesi diskusi virtual pekan lalu, bahwa IIMS Motobike Show adalah bagian dari all in one event.

Baca Juga: Super Soco TC-Max Motor Listrik Tiongkok

“Dimana keseluruhan acara menghadirkan empat pameran sekaligus, Create By Ifex, IIMS Motobike Show, Property Weekend Fiesta dan Synchronize Festival,” imbuh Hendra Noor Saleh atau akrab disapa Kohen.

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x