Dibanding Pria, Astronot Wanita untuk Misi ke Planet Mars Dianggap Lebih Efisien dan Efektif, Ini Alasannya

- 11 Mei 2023, 22:04 WIB
Misi ke Planet Mars.*
Misi ke Planet Mars.* /Unsplash/

Ketika NASA berniat mengirimkan para astronotnya ke Mars, penyelidikan riset kelayakan seperti ini akan membantu para ilmuwan memahami bagaimana mencapai tujuan ke planet tetangga ini.

Karena tidak diketahui sumber makanan di Mars, para astronot harus membawa sumber daya selama perjalanan, membuat setiap variabel penting untuk perjalanan yang sangat jauh ini.

Baca Juga: Sejumlah Jet Siluman F-22 Cegat Pesawat UFO yang Muncul 30 Menit di Atas Pulau Oahu, Hawaii

Meskipun kemungkinan ini baru terwujud paling tidak beberapa dekade ke depan sebelum misi manusia ke Mars, beberapa lembaga antariksa di seluruh dunia sudah mempersiapkan diri untuk bisa ke Planet Merah ini.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Scientific Reports


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x