Penemuan Gigi yang Besar di Pantai Rio Del Mar California Sebagai Bukti Ada Hewan Lebih Besar dari Gajah

- 5 Juni 2023, 20:26 WIB
Gigi ini teridentifikasi milik mastodon Pasifik.*
Gigi ini teridentifikasi milik mastodon Pasifik.* /Los Angeles Times /

“Ini penemuan sangat penting,” tulis Thompson kepada Schuh. “Hubungi saya bila ada kesempatan.”

Gigi yang diidentifikasi Thompson merupakan milik seekor mastodon Pasifik, seekor mamalia mirip gajah yang ada antara 5.000 dan 10.000 tahun yang lalu selama Abad Es.

Baca Juga: Turis Ini Nekat Membuka Mulut Hiu Putih yang Miliki Gigi Setajam Silet, Begini Akhirnya

Dipercaya oleh beberapa ilmuwan bahwa Mastodon telah punah karena perubahan iklim.

Thompson menjelaskan: “Ketika gigi ini memfosil, permukaan laut tingginya 300 kaki lebih rendah dari saat ini.”

“Ini merupakan kepingan bukti bahwa perubahan iklim itu benar adanya.”

Gigi tersebut saat ini disimpan di museum Santa Cruz dan merupakan satu dari tiga spesimen yang pernah ditemukan di kawasan ini, tambah Thompson.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Los Angeles Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x