Ngeri, Kematian Tenga Medis Indonesian Akibat Covid-19 Tertinggi di Asia, Berikut Daftar Korbannya

- 28 Januari 2021, 13:52 WIB
Tenaga medis di Rumah Sakit tengah menangani pasien Covid-19. *
Tenaga medis di Rumah Sakit tengah menangani pasien Covid-19. * /Pixabay

ZONA PRIANGAN - Kematian tenaga medis akibat Covid-19 di Indonesia merupakan yang tertinggi di Asia dan nomo 3 di Dunia.

Hingga pertengahan Januari 2021, kematian tenaga medis akibat Covid-19 sudah mencapai 647 orang.

Tinginya kematian tenaga medis, diakibatkan oleh meningkatnya mobilitas dalam penanganan Covid-19 di sejumlah daerah.

Baca Juga: Menikahi Siluman Ular, Mbak You Punya Tiga Anak Bermata Kuning dan Miliki Taring

Seperti diketahui, korban meninggal akibat Covid-19 di Indonesia sudah tembus lebih dari satu juta orang, termasuk tenaga medis di dalamnya.

Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia (PDEI) mengingatkan agar tenaga medis yang bertugas lebih berhati-hati, terutama di daerah bencana agar tidak terpapar Covid-19.

Dari Maret 2020 hingga pertengahan Januari 2021, terdapat total 647 petugas medis dan kesehatan yang wafat akibat terinfeksi Covid-19.

Baca Juga: Ada Tujuh Perkara yang Bisa Menerangi Kegelapan Alam Kubur, Umat Muslim Perlu Tahu

Mereka terdiri dari 289 dokter (16 guru besar) dan 27 dokter gigi (3 guru besar), 221 perawat, 84 bidan, 11 apoteker, 15 tenaga lab medik.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x