Refly Harun: Persidangan Habib Rizieq Shihab Bukan Kasus yang Berat Walaupun Dakwaannya Terdengar Didramatisir

- 20 Maret 2021, 21:05 WIB
Habib Rizieq Shihab.
Habib Rizieq Shihab. / /Antara Foto/Muhammad Iqbal.)

Baca Juga: Ternyata Militer Malaysia Incar Helikopter Buatan Indonesia

"Dia bilang mau berapa jam pun silakan, mau dua, tiga, lima, tujuh, dan delapan jam siap saja," tuturnya.

Tetapi nahasnya, ungkap Refly Harun, Habib Rizieq tak kunjung dihadirkan dalam persidangan dan sidang malah dilakukan secara online.

"Jadi memang agak miris ya dan sampai saya tadi memutuskan untuk live video ini, pembacaan dipaksakan walaupun Habib Rizieq tidak hadir secara online," ucapnya.

Baca Juga: Ikan Pari Besar Tak Sengaja Tertangkap Kamera Bersama Peselancar

Refly Harun juga mengatakan bahwa Habib Rizieq mengaku ditarik dan didorong-dorong untuk hadir dalam sidang tersebut.

"Akhirnya dipaksa untuk mendengarkan dakwaan Jaksa Penuntut Umum walaupun yang bersangkutan tidak setuju," tuturnya sebagaimana dikutip dari kanal YouTube Refly Harun, Jumat, 19 Maret 2021.

"Bagaimana sikap Habib ketika jaksa memaksa untuk membacakan tuntutan dan tuntutannya dari awal ya terlihat betul seolah-olah yang bersangkutan melakukan sebuah kejahatan berat," ucapnya.

Baca Juga: Ultrasonik Mampu Membunuh Virus Corona, Kelak Bisa untuk Mengobati Covid-19

Habib Rizieq pun mengatakan, ujar Refly Harun, bahwa dia lebih memilih ditembak ketimbang mengikuti sidang online.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah