Reaksi Cepat Heroik Personel Polsek Rancaekek, Bantu Ibu yang Hendak Melahirkan

- 12 Agustus 2020, 21:08 WIB
Tangkapan layar ibu melahirkan di Cileunyi.*/ DOK. ENGKOS KOSASIH
Tangkapan layar ibu melahirkan di Cileunyi.*/ DOK. ENGKOS KOSASIH /

Suami Iis, Teguh mengatakan, ia bersama istrinya berangkat menggunakan ambulan sekira jam 09.40 WIB tujuan rumah bersalin di wilayah Margahayu untuk melakukan persalinan, selanjutnya ambulance yang ditumpangi mengalami kerusakan.

Dengan quick respon dari petugas Kepolisian Rancaekek, setelah dilakukan penanganan medis akhirnya ibu tersebut di operasi cesar oleh pihak RS AMC.

Baca Juga: Para Petani di Kamasan Banjaran Merasa Geram, Hama Tikus pun Dibasmi!

Ibu maupun bayi jenis kelamin laki-laki dalam keadaan sehat, bayi lahir dengan berat badan 3,2 kg.

"Saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada bapak polisi yang sudah membantu saya dan istri dengan cepat," ucap Teguh yang kini bangga telah memiliki putera.***

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x