Penampakan UFO di Sao Paolo Terekam saat Stasiun Televisi Melakukan Siaran Langsung

- 23 Februari 2021, 06:03 WIB
Bentuk aneh terlihat meluncur di atas langit Sao Paolo.*
Bentuk aneh terlihat meluncur di atas langit Sao Paolo.* /Brazil Urgente/

Baca Juga: Sempat Jadi Musuh Petani, Pohon Porang Dulu Dibuang, Sekarang Porang Disayang

Di antara YouTuber yang telah memperhatikan penampakan yang membingungkan itu adalah The Hidden Underbelly 2.0

“Kami melihat benda ini yang tampaknya tidak memiliki sayap, terlihat seperti batu. Cara benda ini bergerak luar biasa," tulis The Hidden Underbelly 2.0.

“Sepertinya bukan pesawat, balon udara tidak bergerak secepat itu dan dilihat dari bangunan di bawah ini adalah benda yang sangat besar," tambahnya.

Baca Juga: Empat Bulan Diganggu Suara Hantu, Seorang Warga Temukan Harta di Pintu Rahasia

Baca Juga: Pohon Ini Mengeluarkan Bau Busuk, Tak Disangka Bisa Jadi Sumber Pangan Alternatif

"Terlalu besar untuk menjadi drone, saya bahkan ragu militer akan memiliki sesuatu seperti ini. Ini benar-benar gila,” pungkasnya.

Saluran YouTube lainnya, UFOmania, mengutip para ahli yang tidak disebutkan namanya mengklaim bahwa objek itu bergerak dengan kecepatan suara dua kali lipat.

Sejumlah warganet telah membanjiri media sosial untuk menyuarakan pemikiran mereka sendiri tentang seperti apa bentuknya.

Baca Juga: Pria Ini Patut Dicontoh, Saat Dicampakkan Pacar, Justru Merasa Kegirangan

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x